Manfaat Mengubah Laptop menjadi Wifi Hotspot
- Jika ada teman datang bisa free Wifi kayak di Cafe dan teman jadi betah..
- Untuk gadget smartphone, saat di rumah koneksi menggunakan Wifi Hotspot dari Laptop sehingga mempunyai speed yang tinggi untuk download game atau aplikasi jika di banding GSM/CDMA.
Beberapa Pengalaman Permasalahan Menjadikan Laptop sebagai Hotspot.
- Perangkat yang menggunakan OS selain windows (Android, BB dan Linux) terkadang tidak bisa terhubung. Solusi coba setting Sharing Mode menjadi "Open".
- Jika masih tidak bisa, coba Restart Laptop yang menjadi hotspot.
- Jika Android tidak bisa terhubung ke Hotspot dari Connectify, coba lakukan suntikwpa_supplicant. Info detail cari di google.